GAME BERBASIS VR DENGAN TEMA VIRTUALISASI PACARAN
Virtual-Reality atau realitas maya
adalah sebuah teknologi yang telah membuat perbedaan besar pada sejarah
pemikiran manusia dan saat ini sedang menjadi trend untuk membantu meningkatkan
kualitas kinerja dan produk.VR atau Realitas Maya adalah teknologi yang dibuat
sehingga pengguna dapat berinteraksi dengan suatu lingkungan yang disimulasikan
oleh komputer (computer-simulated environment).
Lingkungan yang ditirukan dapat
menjadi mirip dengan dunia nyata, pengalaman realitas maya yang representatif
dengan mengikutsertakan simulasi kombinasi hasil penginderaan (visual, audio,
peraba). Komputer membantu simulasi terhadap suatu objek nyata dengan
membangkit-kan suasana tiga dimensi (3-D) sehingga membuat pemakai seolah-olah
terlibat secara fisik.
Hal
yang lucu dari VR ini adalah game & beberapa aplikasi lainya . Karena sempat dapat respon postivie dari
netizen dan juga tidak sedikit yang kontra dengan game atau aplikasi vr. Salah satu
gamenya tersebut adalah VRKanojo VRカノジョ .
VRKANOJO VRカノジョ atau di translate simulasi pacar adalah game buatan jepang
yang menggunakan perangkat VR/oculus rift. Tentunya kemunculan Kanojo VR ini
untuk menyaingi game Summer Lesson yang hanya hadir untuk PlayStation VR,
sehingga developer Illusion mengembangkan game serupa dengan beberapa fitur
"nakal" didalamnya.
Dalam Kanojo VR ini memungkinkan gamer untuk dapat bertemu
dengan seorang gadis berparas cantik bernama Sakura Yuhi dengan mengenakan
pakaian anak SMA didalam kamarnya. Dimana gadis cantik tersebut merupakan
tetangga karakter protagonis dan memerlukan bantuan untuk pelajarannya. Gamer
dapat melakukan "pedekatan" gadis hingga akhirnya dapat berakhir
dengan adegan yang seperti itulah. Kita akan dapat melihat kegiatan yang dilakukan
oleh karakter tersebut dan juga dapat berinteraksi dengannya. Beberapa fitur
menarik juga terlihat didalam game tersebut yang tentunya sangat menggoda bagi
para kaum lelaki untuk memainkannya.
Walaupun game ini masih demo tetapi hampir diseluruh dunia
sudah tidak sabar menunggu dan memainkan game ini, dan yang lebih lagi
production game tersebut mengeluarkan game ini langsung dengan bahasa inggris
jadi tinggal menunggu kapan keluarnya game ini.
Spec Req untuk memainkan game ini
yang berasal dari situs resmi :
OS :
Windows 7/8/10 64 bit
Direct X : Direct X 11
Processor : Intel Core i5 4590
Memory : 8Gb + RAM
Storage : Belum terindetifikasi
Video Card : NVIDIA GTX 970 or GTX 1060 / AMD R9 290
Etc : Mouse + VR HTC VIVE
GAMEPLAY DEMO (TIDAK ADA UNSUR DEWASA TENANG SAJA)
KESIMPULAN :
Kemajuan teknologi itu berkembang
dengan pesat, dan pasti hampir semua jenis hardware maupun software mengikuti
perkembangan tersebut akan tetapi, banyak orang-orang yang masih salah
memanfaatkan perkembangan teknologi tersebut.
SARAN :
Perlu pembelajaran terhadap pengguna
teknologi terutama VR untuk lebih waspada terhadap teknologi baru karena game
yang bermunculan sekarang sudah banyak tidak mendidik dan mempunyai moral.
PESAN :
Penulis membuat artikel ini hanya
sebuah informasi, ingat penggunaan teknologi bukan untuk dipersalah gunakan…!!!!!
No comments:
Post a Comment